Ternyata Ini Loh Manfaat Dari Totok Wajah

Ternyata Ini Loh Manfaat Dari Totok Wajah

Assalamualaikum Aleena, bagaiamana kabarnya? Semoga selalu cantik dan sehat ya.

Beautis ternyata ini loh manfaat dari totok wajah yang mungkin belum banyak kalian ketahui.

Sebelumnya apa itu totok wajah, merupakan cara mudah untuk mendapatkan kulit cantik, sehat dan mengurangi ketegangan serta mencegah pembentukan keriput. Salah satu jenis treatment ini melibatkan penekanan di titik-titik tertentu pada wajah menggunakan ujung jari atau alat khusus. Beberapa titik tekan tersebut tersebar di wajah.

Nah itu dia pengertiannya. Tahukah kalian bahwa totok wajah ini merupakan bagian dari ilmu yang berasal dari warisan pengobatan Tiongkok Kuno. Caranya adalah dengan melakukan metode akupresur, yaitu penekanan dengan memijat area tertentu tubuh yang berguna untuk mengaktifkan anggota tubuh.

Treatment juga memiliki teknik tertentu loh. Secara dilakukan dengan pemijatan dan penekanan di titik-titik aura wajah seperti pada titik senyum, hidung, pipi, dahi, alis, sekitar mata, dagu, tulang pipi, area bibir.

Itulah sekilas mengenai pengertian totok wajah. Yang perlu kalian tahu bahwa ternyata ini loh manfaat dari totok wajah.

  1. Mengurangi tanda tanda penuaan dini.
  2. Mengurangi sakit akibat migrain.
  3. Meningkatkan sirkulasi darah dan memecah racun.
  4. Membuat kulit wajah lebih bercahaya.
  5. Dapat membantu meringankan gejala sinusitis.
  6. Relaksasi otot untuk mengurangi keriput.
  7. Merangsang produksi kolagen.
  8. Insomnia (memperbaiki pola tidur).
  9. Mengencangkan jaringan kulit wajah.

Baca juga : Treatment Totok Wajah

Manfaat lain dari totok wajah ini adalah

  1. Membuat kepala menjadi lebih fresh karena totok wajah juga memperlancar peredaran darah.
  2. Bikin kulit wajah jadi lebih sehat.
  3. Menjadikan wajah cantik alami.

Selengkapnya : Totok wajah

Nah itu dia pengertian dan manfaat dari totok wajah. Kalian penasaran dan ingin mencoba yuk langsung lakukan reservasi melalui admin aleenahozbeauty ke nomor
Admin : 087778998991